Tulisan Persuasif adalah tulisan yang berisi ajakan. Paragraf persuasif bertujuan
untuk membujuk secara halus atau meminta seseorang untuk melakukan
sesuatu yang dikehendaki oleh sang penulis.
Paragraf persuasif memiliki kata yang bermakna untuk mengajak,
seperti Ayo/Mari.
Contoh: Sang penulis membujuk sang pembaca untuk memilihnya
menjadi ketua Osis.
No comments:
Post a Comment